Selasa, 22 Oktober 2013

Mengenal Filsafat Islam

Filsafat adalah berfikir dengan rasional. Filsafat berasal dari kata “philo” yang berarti cinta dan “sophia” yang berarti kebijaksanana. Jadi, dapat diartikan filsafat adalah cinta kebijaksanaan.Mempelajari filsafat harus sampai pada akar-akarnya kalau tidak bisa jadi sesat .
Ciri-ciri khas filsafat islam:
  • Radikal             : mendalam
  • Spekulatif         : bisa iya atau tidak, mungkin atau tidak mungkin
  • Universal          : bersifat umum (tidak terbatas)
  • Rasional           : sesuatu yang masuk akal
  • Sistematis         : runut
Sejarah permikiran dan filsafat
  • Mitos= pemikiran yang bersifat  dongeng atau dugaan semata tujuannya untuk memuasakan pertanyaan yang ada
  • Alam=unsur unsur alam
  • Logika=shopis
Pada zaman mitologi semua alam semesta ini berasal dari mitos.
Menurut pernyataan socrates kebahagiaan itu bisa bersifat universal dan partikular.
  1. Plato yang idealisme
Semua tidak ada yang abadi tapi ada satu yang tidak  musnah yaitu alam ide
  1. Aristoteles yang realisme
Abad 3 setelah M ada yang bernama plotinus dia beragama katolik yang sangat kuat dan taat.

Plotinus diam-diam mengkaji filsafat plato.
Yaitu bahwa seluruh kehidupan ini berasal dari cahaya tuhan lalu turun menjadi alam
Agnostic  (ajaran yang tidak percaya mistis) ><  genostic (ajaran yang percaya mistis)
Plotinus terkenal dengan teori pancaran (emanasi)
Kemudian setelah Plotinus, pada abad ke 3-4 munculah Santo Agustinus dia adalah seorang pendeta namun dia juga sangat tertarik di bidang filsafat . Santo Agurtinus saat itu mempelajari filsafat karena dia ingin kristen bisa di terima di Romawi. Dan karena hasil usahanya, akhirnya kristen diterima di Romawi. Santo Agustinus menyatakan 3 hal, yaitu :
-         Tuhan ->    The One           : alam tak berdimensi
-         Yesus ->    The Nouse       : setengah-setengah
-         Alam ->     The Soul           : alam semesta

Santo agustinus memiliki peranan yang sangat besar terhadap agama kristen pada waktu itu roma tengah gonjang-ganjing pembasmian terhadap sesuatu yang mistik , mungkin kalo st, agustinus tidak menggunakan filsafat terhadap agama kristen mungkin saat ini kristen sudah punah .
Dari Plotinus ke Agustinus yaitu disebut dengan zaman scolastik.
Sejarah Perkembangan Filsafat Islam
Filsafat berasal dari Yunani kemudian menyebar ke Mesir, Iskandariah, Suriah dan Iran. Di Iran muai diperkenalkan filsafat islam. Filsafat islam berada atau berkembang pada zaman modern. Filosof muslim mengambil filsafat Plotinus. Filsafat muslim merupakan filsafat Plato dan filsafat Aristoteles.
penyebar filsafat Islam.
  1. Al Kindi
Al Kindi berasal dari Arab. Ia adalah seorang pelopor penerjamah kita-kitab Yunani untuk filsafat islam. Dia juga terpengaruh aliran pikiran Plotinus yaitu Emanasi. Akal merupakan proses dan bukan fisik. Muncul akal-akal, yaitu akal 1, akal 2, akal 3, dan akal 4. Al Kindi menyebutkan “Jiwa manusia termasuk pancaran Tuhan”.
  1. Ar Razi
Ar Razi berasal dari persia. Dia menyatakan bahwa “Nabi itu tidak ada dan tidak wajib beriman kepada Nabi”.
  1. Al Farabi
Al Farabi berasal dari Iran. Dia melahirkan pemikiran akal sampe akal 8. Al Farabi ajarannya lebih sitematis dibandingkan dengan Al Kindi.
  1. Ibnu Sina
Ibnu Sina adalah seorang dokter, astronom dan filosofi. Ia melahirkan banyak lagi akal, sampai akal 10. Ibnu Sina menyatakan bahwa “Tuhan itu tidak mengetahui hal-hal yang kecil tetap hanya tahu hal-hal yang besar saja”. Ibnu Sina disebut sesat oleh Imam Ghazali, karena ia tak sependapat dengan Ibnu Sina.
  1. Imam Ghazali
Imam Ghazali mengeluarkan buku yang berjudul “Tahafut Al-Falasifah”. Isinya yaitu mentang ajaran Ibnu Sina.
  1. Ibnu Rasyid
Ibnu Rusyid pun menentang keras Imam Ghazali sampai mengeluarkan buku yang berjudul “Tahafut-Tahafut Al-Falasifah”. Ibnu Rusyd pun terkenal dengan “induksi”.
Pada masa postmodern, terkenal seorang Rene Decartes. Dia adalah seorang khatolik yang berasal dari Prancis dan disebut juga bapak filsafat Modern. Dia adalah seorang yang beraliran Rasionalisme (segala sesuatu itu harus masuk akal). Dia terkenal dengan istilah “Cogito Ergu Sum” yang artinya “aku berpikir aku ada”.

0 komentar:

Posting Komentar